Tua-tua Adat Yakin Tomohon akan Lebih Baik di Tangan Carrol Senduk dan Wenny Lumentut

Tomohon, megamanado.com-Berbagai kalangan yakin pasangan calon (Paslon) Carrol Senduk dan Wenny Lumentut akan memenangi pemilihan walikota (Pilwako) Tomohon 9 Desember 2020. Mereka juga percaya duet yang diusung PDIP dan Gerindra itu akan menghadirkan perubahan besar dan kemajuan untuk Kota Bunga.

No More Posts Available.

No more pages to load.