Siswa Belajar Nyaman dan Aman di TK Negeri 1 Manado

MANADO,megamanado – Kepala TK Negeri 1 Paniki Meirianty Rombon SPd menyatakan anak anak yang menuntut ilmu di Sekolah ini sangat aman karena jauh dari jalan utama.

“Anak-anak yang sekolah disini aman karena jauh dari jalan utama serta orang tua sudah saling mengetahui,” ungkapnya Selasa (21/01).

Selain itu orang tua juga selalu diberikan penyampaian untuk menjemput dan mengantar anak setiap hari. Bahkan sejumlah orang tua rela menunggu anak mereka hingga selesai menuntut ilmu. Adapun jumlah siswa yang menuntut ilmu sebanyak 45 siswa.

“Saya jamin aman, karena orang tua selalu diberikan pesan untuk menjaga anak dengan baik,” terangnya. (cie)

Yuk! baca berita menarik lainnya dari MEGA MANADO di GOOGLE NEWS

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *